Jumat, 02 Juni 2017

Babinsa Koramil 14 Sukodadi melaksanakan Komsos Dengan Perangkat desa






Makodim 0812 Lamongan-,Babinsa Koramil 14 Sukodadi,  Kodim 0812 lamongan  Sertu Ponari melaksanakan kegiatan komuniksai sosial dalam rangka merumuskan tentang pembangunan di tahun 2017 bertempat dibalai Desa Surabayan, komunikasi dengan seluruh perangkat desa yanga ada di Desa Surabayan, apabila komunikasi dengan perangkat desa sudah erat terjalin maka diharapkan warga diwilayah Desa Surabayan akan bisa mencontoh apa yang dilaksanakan oleh aparat dengan perangkat yang memang perlu untuk dicontoh sebagai kegiatan yang memang wajib dilaksanakan dalam kegiatan dalam kemasyarakatn.

Komunikasi sosial yang dibangun bertujuan untuk mempermudah dalam kegiatan bermasyarakat, seorang babinsa yang memang harus bisa untuk berada ditengah disetiap kegiatan ataupun kejadian diwilayah, oleh karena itu sebisa mungkin babinsa untuk dapat selalu berkoordinasi dengan perangkat yang ada di Desa Binaanya  sebagai jalan utama seorang babinsa dalam membentuk komunikasi dengan seluruh warga yang ada diwilayah yang menjadi tanggung jawab diwilayah masing-masing seorang babinsa.

Kegiatan komunikasi social ini Babinsa Desa Surabayan Sertu Ponari menyampaikan kegiatan ini dilakukan Babinsa Sertu Ponari tersebut merupakan salah satu pelaksanaan metode Binter TNI AD yang bertujuan untuk meningkatkan kebersamaan TNI rakyat sehingga nantinya ke depan akan mempermudah dalam melakukan koordinasi guna menangani permasalahan yang timbul di wilayah Binaan masing-masing. (Pendim0812)


Tidak ada komentar:

Posting Komentar