Senin, 04 Desember 2017

Bakti Sosial TNI dalam bersihkan saluran irigasi




Makodim 0812 lamongan-, Sebagai bentuk kebersamaan dan gotong-royong yang harus tetap dijaga dan ditingkatkan, anggota Koramil 0812/10 Babat melaksanakan karya bakti bersama berupa pembersihan saluran irigasi.Selasa 05/12/2017
Kegiatan karya bakti yang dilaksanakan diikuti oleh seluruh anggota Koramil 0812/10 babat bergotong royong dengan warga desa meteseh kecamatan kaliori. Kegiatan karya bakti difokuskan pada pe yang bertempat di desa Bedahan Kec babat dalam bersihkan sampah- sampah yang menghambat jalannya saluran air serta pembersihan lingkungan irigasi.
Keterlibatan TNI dalam hal ini Koramil 0812/10 Babat yang bergotong royong melaksanakan karya bakti mendapat respon positif dari masyarakat sehingga dengan demikian dapat memberikan contoh dan meningkatkan hubungan silaturahmi yang baik dan terciptanya kemanunggalan TNI bersama rakyat, disamping itu juga dapat menimbulkan kepercayaan masyarakat terhadap TNI. (Pendim 0812)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar